Meniti Karier, Nih Hal Pokok yang Harus Dipikirkan oleh Fresh Graduate

Foto: Shutterstock

Minggu, 30 Juli 2017 - 17:18 wib

Agregasi

SEORANG fresh graduate terkadang begitu banyak memikirkan hal-hal yang sebenarnya tidak begitu penting dalam periode awal kariernya. Berikut akan diulas sedikit tentang beberapa hal pokok yang setidaknya dapat kamu pikirkan terlebih dahulu sebelum memikirkan hal-hal yang lainnya dalam upaya mendapatkan sebuah pekerjaan. Berikut hal pokok yang harus dipikirkan oleh fresh graduate. Ini ulasannya.

Ingin Uang Saku Tambahan? Nih, Peluang Usaha Sampingan Buat Mahasiswa

Foto: Ilustrasi Okezone

Minggu, 30 Juli 2017 - 16:23 wib

Agregasi Tech In Asia

Jurnalis

Tugas wajib seorang mahasiswa adalah belajar dan mengerjakan tugas kuliah. Namun, tidak ada salahnya mengisi waktu senggang dengan mencari pemasukan tambahan dari berbagai peluang usaha yang ada. Bekerja lepas atau freelance merupakan salah satu cara untuk melakukannya.

Nih, Penyelamat saat Salah Jurusan Kuliah

Foto: Shutterstock

Minggu, 30 Juli 2017 - 06:36 wib

Agregasi Tech In Asia

Jurnalis

Salah jurusan itu terkadang membuat kita dilema. Biasanya, ini disadari oleh para mahasiswa atau mahasiswi saat mendapatkan mata kuliah yang spesifik. Mungkin, jika mengetahui salah jurusan di semester awal, kita bisa memilih pindah ke jurusan lain.

Lalu, bagaimana jika kita mengetahuinya sudah di semester yang tinggi? Sementara untuk mengulang lagi tentu akan menghabiskan biaya yang tidak sedikit.

Pages