Mahasiswa Teknik Sipil meraih Balsa Bridge Competition

Tim mahasiswa jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri Semarang (Polines) behasil meraih juara 1 dan juara 3 pada Balsa Bridge Competition dalam rangkaian Lomba Kreativitas Mahasiswa Taun 2023 yang diselenggarakan di UNNES.

Juara 1 diraih oleh tim AJAY SIPONDRA yang terdiri dari Agung Rahmatyuda (S.Tr - Teknik Perawatan dan Perbaikan Gedung), Muhammad Labib Khilmi (S.Tr - Teknik Perawatan dan Perbaikan Gedung), dan Yugha Heru Dwi Jatmiko (S.Tr - Teknik Perawatan dan Perbaikan Gedung). 

POLINES Kunjungi Satgas PPKS UGM dan UNY

Satgas PPKS Politeknik Negeri Semarang (POLINES) pada hari Selasa, 14 November 2023 melakukan kunjungan kedua Perguruan Tinggi di Yogyakarta, yaitu Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).

Kunjungan Satgas PPKS tersebut dalam rangka study banding dengan bertujuan untuk membahas mengenai Standar Operasional Prosedur (SOP) jika ada pelaporan kekerasan seksual di lingkungan Perguruan Tinggi.

Polines Mendapat Predikat Predikat ZI WBK Tahun 2023

Politeknik Negeri Semarang (POLINES) pada tahun ini mendapat predikat Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi (ZI WBK) tahun 2023 oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek).

Terima kasih atas dukungan serta kerja sama Sivitas Akademika POLINES, ​Mari kita pertahankan predikat ini sebaik-baiknya.

Polines Jaya, Jaya, Jaya.

Pages