Wow, Mahasiswa Buat Lem Operasi dari Lendir Siput

Foto: Dok Unair

Rabu, 12 Juli 2017 - 15:18 wib

Siska Permata Sari

Jurnalis

JAKARTA - Mahasiswa Indonesia terus memberikan dan mengembangkan inovasi di bidang medis. Salah satu inovasi ini berhasil dikembangkan oleh sekelompok mahasiswa asal Surabaya. Mereka menciptakan lem operasi atau surgical glue dari lendir siput sebagai solusi kebocoran jantung pada bayi.

Mahasiswa Ciptakan Aplikasi Deteksi Kanker Payudara

Foto: Istimewa

Rabu, 12 Juli 2017 - 12:13 wib

Agregasi Antara

Jurnalis

KUDUS - Mahasiswa Universitas Muria Kudus (UMK), Jawa Tengah, berhasil membuat aplikasi berbasis Android untuk memandu kaum hawa melakukan deteksi dini terhadap penyakit kanker panyudara.

Menurut salah satu mahasiswa yang turut terlibat dalam pembuatan aplikasi tersebut Uswatun Hasanah, ide pembuatan aplikasi tersebut berawal dari salah satu anggota keluarganya yang menderita penyakit kanker payudara stadium dua.

Pages