Waduh! Kopi Berpengaruh pada IPK Mahasiswa, Kok Bisa?
Submitted by jokosudigdo on Thu, 31/08/2017 - 10:18Foto: Ilustrasi Okezone
Kamis, 31 Agustus 2017 - 09:02 WIB
Siska Permata Sari, Jurnalis
JAKARTA - Kopi bisa diibaratkan sebagai kawan bagi mahasiswa. Pasalnya, minuman berkafein tersebut dinilai mampu membuat para mahasiswa begadang untuk mengerjakan tugas kuliah yang menumpuk.
Namun, sebuah survei baru menunjukkan bahwa siswa yang minum secangkir kopi atau lebih memiliki nilai rata-rata kelas atau IPK yang lebih rendah daripada yang tidak minum kopi. Kok bisa?