Tips Menulis Resume yang Baik

Foto: Shutterstock

Senin 04 Desember 2017, 08:03 WIB

Banyak dari kita berpikir kita sudah tahu bagaimana cara menulis resume yang baik dan benar. Namun ketika datang pada kondisi dimana kita harus menyusun resume guna memajukan kehidupan profesional kita, banyak dari kita tidak memiliki wawasan untuk dapat mengubah CV yang baik menjadi CV benar-benar hebat. Ya, menyusun resume bukan sekedar menyusunnya secara baik dan benar, namun bisa menarik perhatian para rekruter yang membacanya.

7 Cara Manajemen Waktu yang Wajib Mahasiswa Tahu

Foto: Shutterstock

 

Minggu 03 Desember 2017, 09:29 WIB

Elva Mustika Rini, Jurnalis

7 Cara Manajemen Waktu yang Wajib Mahasiswa Tahu

Banyak mahasiswa yang memiliki tanggung jawab di luar kegiatan belajar-mengajar. Tanggung jawab itu bisa saja menjadi anggota sebuah organisasi, atau karyawan magang di sebuah perusahaan.

Meski begitu, kerap kali mereka kesulitan untuk dapat menjalankan semuanya secara beriringan. Sebab, manajemen waktu seringkali dipandang sebagai teori yang sulit diterapkan.

Nih! 5 Kiat Merawat Semangat Belajar untuk Mahasiswa

Foto: Shutterstock

Senin 20 November 2017, 08:09 WIB

Elva Mustika Rini, Jurnalis

“Semester baru, semangat baru!” mungkin kata-kata ini pas untuk menyemangati diri sendiri.

Terkadang kita berencana datang kuliah lebih pagi, menepati agenda yang telah dibuat, dan menyelesaikan semua tugas lebih awal. Kamu merasa menjadi seseorang yang lebih baik dalam satu hari. Namun, besoknya kamu kehilangan arah, perlahan-lahan kembali menjadi kamu yang lama.

Pages